Ozil Datang, Juan Mata Hengkang?
Afdholud Dzikry | 8 Oktober 2017 01:45
Bola.net - - Manchester United kemungkinan akan kehilangan Juan Mata bila mereka mampu menyegel tanda tangan bintang Arsenal, Mesut Ozil.
Manchester United diperkirakan akan menjual Mata ketika Jose Mourinho datang tahun lalu, karena hubungan Mourinho dan Mata memang sempat memburuk di Chelsea beberapa waktu sebelumnya.
Namun Juan Mata sekarang mampu menjadi andalan Mourinho, dengan membuat sembilan penampilan sejauh musim ini. Namun meskipun bentuknya tengah membaik, namun The Red Devils diperkirakan tak akan keberatan untuk melepasnya seiring keinginan mereka mendatangkan Mesut Ozil.
Dilansir Manchester Evening News, Ozil menjadi sasaran Jose Mourinho setelah pembicaraan perpanjangan kontrak Ozil di Arsenal yang akan berakhir musim panas nanti masih berlarut-larut. Dan kabar yang sama mengatakan kedatangan Ozil akan menjadi akhir Juan Mata di Old Trafford.
Ozil sendiri merupakan mantan pemain Jose Mourinho saat di Real Madrid. Dan kabarnya, Mata akan menjadi korban bila Ozil datang ke Old Trafford musim panas mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Diklaim Blunder Lepas Pogba
Liga Italia 7 Oktober 2017, 19:30 -
MU Diklaim Intai Penyerang Napoli Ini
Liga Inggris 7 Oktober 2017, 18:50 -
Bailly Yakin Gol Telat Akan Bawa MU Juara Premier League
Liga Inggris 7 Oktober 2017, 18:40 -
Bailly Banggakan Rekor Mengkilap Pertahanan MU
Liga Inggris 7 Oktober 2017, 17:20 -
'Semua Orang Terkejut Dengan Dampak Instan Lukaku'
Liga Inggris 7 Oktober 2017, 16:10
LATEST UPDATE
-
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52 -
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39