Ozil: Arsenal Bisa Menangkan Premier League
Editor Bolanet | 12 Oktober 2015 07:05
The Gunners kembali masuk bursa juara usai menang 3-0 atas Manchester United sebelum jeda Internasional, dan pemain Jerman mencetak satu gol di pertandingan yang digelar di Emirates tersebut.
Tim asuhan Arsene Wenger, yang kali terakhir menjadi juara di tahun 2004, kini hanya terpaut dua angka dari pemimpin klasemen sementara Manchester City dan eks Real Madrid yakin mereka bisa mengakhiri 12 tahun puasa gelar tahun depan.
Kami memiliki tim hebat yang dihuni pemain kelas dunia, tutur Ozil pada Bild.
Tujuan utama kami adalah menjuarai Premier League. Saya kira kami bisa meraihnya musim ini jika tak ada masalah cedera serius. Namun musim ini masih panjang. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Koeman Sebut Arsenal Fantastis, Chelsea Sebaliknya
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 23:11 -
Arsenal Kejar Tanda Tangan Luis Henrique Bulan Januari
Liga Inggris 11 Oktober 2015, 15:24 -
Cech: Chelsea Masih Tetap Favorit
Liga Inggris 10 Oktober 2015, 18:22 -
Cech: Persiapan 100%, Cegah Kiper Lakukan Blunder
Liga Inggris 10 Oktober 2015, 10:00 -
Berkat MU, Wenger Pede Arsenal Bisa Gulingkan Bayern
Liga Champions 10 Oktober 2015, 00:20
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39