Ozil Akan Dapat Kontrak Bernilai Selangit di Arsenal
Editor Bolanet | 12 Februari 2016 08:23
The Gunners ingin mengikat pemain Jerman dan rekannya, Alexis Sanchez, dengan kontrak jangka panjang. Dua orang pemain ini telah memainkan peran penting dalam memberikan The Gunners peluang besar menjadi juara Premier League untuk kali pertama dalam 12 tahun.
The Sun mengklaim pihak agen Mesut Ozil tengah berbicara dengan The Gunners dan menuntut gaji sekitar 160.000 poundsterling per pekan, yang akan membuat sang bintang bertahan di Emirates hingga 2019 mendatang.
Sanchez sebelumnya juga dikabarkan akan segera memperpanjang kontraknya di tim London Utara. Sang pemain sudah berada di klub sejak ia bergabung dari Barcelona pada 2014 silam.
Pemain Chile merasa bahagia di Gunners, namun kabarnya ia ingin mengetahui rencana klub di masa mendatang, sebelum menentukan komitmennya bersama Arsene Wenger. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Silva Sebut Coquelin Miliki Peran Penting Bagi Arsenal
Liga Inggris 11 Februari 2016, 23:52 -
Koscielny Puas Dengan Karirnya di Arsenal
Liga Inggris 11 Februari 2016, 19:41 -
Nama Klub-klub EPL Andai 'Terjangkit' Super Bowl
Open Play 11 Februari 2016, 15:04 -
Lima Tim Eropa Yang Mulai Kehabisan Bensin di Tahun 2016
Editorial 11 Februari 2016, 13:46 -
Nego Kontrak, Sanchez Tuntut Gaji Tinggi di Arsenal
Liga Inggris 11 Februari 2016, 13:35
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39