Ozil Adakan Negosiasi Rahasia dengan Klub Turki
Editor Bolanet | 28 Oktober 2016 10:30
Ozil sendiri masih belum menemukan kata sepakat dengan The Gunners terkait kontrak barunya, meski kedua pihak sudah memulai pembicaraan sejak beberapa bulan silam.
Pemain Jerman hingga kini masih enggan memberikan komitmen jangka panjang untuk tim London Utara dan laporan yang beredar belum lama ini mengatakan bahwa ia sempat berbicara dengan tim lain mengenai kemungkinan hengkang dari Emirates di musim panas.
Hurriyet mengatakan bahwa Ozil sempat melakukan perjalanan ke Istanbul di musim panas, untuk berbicara dengan .
Laporan itu mengatakan bahwa pertemuan tersebut disimpan rapat-rapat dari media dan Ozil sempat ada di kota itu selama 17 jam untuk membicarakan kemungkinan transfer.
Pemain berusia 28 tahun sendiri sudah mencetak enam gol dalam 11 penampilan untuk Arsenal musim ini dan membantu timnya naik ke posisi runner-up klasemen Premier League. [initial]
(hur/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Terbang ke Italia, Scout Arsenal Pantau Gelandang Muda Milan
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 21:32 -
Arsenal Kehilangan Lucas Perez Hingga Akhir Tahun
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 21:32 -
Henry: Sanchez Mestinya Jadi Striker Sejak Dulu
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 20:01 -
Data dan Fakta Premier League: Sunderland vs Arsenal
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 16:05 -
Henry Anggap Wenger Tak Cocok Tangani Inggris
Liga Inggris 27 Oktober 2016, 15:43
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39