Owen: United Cuma Jago Bertahan
Editor Bolanet | 26 November 2015 08:10
Tim asuhan Louis van Gaal baru saja mengalami malam yang sulit, usai hanya bermain imbang 0-0 melawan PSV di duel Liga Champions dini hari tadi.
Hasil kurang maksimal di Old Trafford tersebut membuat United wajib menang di laga tandang melawan Wolfsburg pekan depan jika ingin maju ke 16 besar.
Owen lantas mengatakan pada BT Sport: Manchester United dibentuk sebagai tim yang diminta terus bertahan. Mereka dibentuk untuk tidak kemasukan gol.
Mereka harusnya juga punya bek yang mampu mencetak gol atau membantu serangan. Tidak ada satu pun di antara dua gelandang yang memberikan bantuan ketika tim menyerang.
Bek tengah juga tidak memberikan kontribusi apapun. Mereka adalah tim yang jago bertahan, dengan para penyerang yang tak mendapat bantuan dari manapun. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Tiket 16 Besar, MU Akan Habis-habisan Lawan PSV
Liga Champions 25 November 2015, 23:53 -
Ditelanjangi Barca, Roma Diolok-olok Situs Porno
Bolatainment 25 November 2015, 23:35 -
Hadapi PSV, Jenas Minta MU Mainkan Rooney Ketimbang Depay
Liga Champions 25 November 2015, 23:30 -
Pique Bek Tertajam Keempat di Liga Champions
Liga Champions 25 November 2015, 22:54 -
Koscielny: Skill Olah Bola Alexis Menarik Untuk Dilihat
Liga Champions 25 November 2015, 22:25
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39