Owen Tunjuk Hazard Sebagai Bintang Kemenangan Chelsea
Editor Bolanet | 12 Januari 2014 06:08
Usai laga, Manajer Jose Mourinho menyanjung penampilan apik yang ditampilkan oleh Hazard sebagai faktor penting di balik kemenangan The Blues. Pendapat serupa juga diungkapkan oleh eks bintang Timnas Inggris yang kini bekerja sebagai komentator televisi, Michael Owen.
Secara terbuka Owen menyebut pemain asal Belgia tersebut sebagai penampil terbaik dalam laga yang dihelat di KC Stadium.
Hari ini permainan Chelsea efisien seperti biasanya. Hazard menunjukkan bahwa dirinya adalah pemain top, puji pemain yang baru saja pensiun tahun lalu tersebut.
Hull tampil cukup buruk, mengingat mereka sebenarnya bermain luar biasa sepanjang musim.[initial]
(tw/mri)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech: Saya Harap Rekor Jadi Pertanda Juara
Liga Inggris 11 Januari 2014, 22:37 -
Cech, Kiper Tertangguh Sepanjang Masa Chelsea
Liga Inggris 11 Januari 2014, 22:31 -
Review: Terkam Macan, Chelsea Kuasai Puncak
Liga Inggris 11 Januari 2014, 21:37 -
Liga Champions 11 Januari 2014, 17:33
-
Mourinho: Pintu Tertutup Bagi Hazard Pindah Ke PSG
Liga Inggris 11 Januari 2014, 00:37
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23