Owen: RVP Buat Rooney Krisis Percaya Diri
Editor Bolanet | 11 Juli 2013 14:04
Saya rasa satu hal yang membuat dia (Rooney) kurang nyaman musim lalu adalah kedatangan Robin van Persie yang langsung menjadi striker utama, ucap Owen kepada talkSPORT.
Jika kamu striker di tim utama untuk jangka waktu lama dan selalu mendapat tekanan kemudian datang pemain baru yang mendahului, hal itu bisa meruntuhkan kepercayaan diri. Konsekuensinya kamu takkan merasa dalam keadaan terbaik.
Dia (Rooney) ingin terus mencetak gol di posisinya untuk Manchester United. Jika hal itu terjadi, maka dia akan bahagia untuk bertahan, pungkas Rooney.
Van Persie mencetak 30 gol pada musim debutnya bersama United. Sepanjang musim lalu, mantan pemain Arsenal ini menjadi pilihan utama Sir Alex Ferguson di barisan depan Setan Merah. Owen percaya jika Rooney perlu mendapat perlakuan serupa untuk mengembalikan rasa percaya dirinya di lapangan. [initial]
Baca Juga: (ts/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Tolak Madrid, Pilihan Thiago Kini Hanya Tinggal United
Liga Champions 10 Juli 2013, 22:08 -
Pellegrini Berjanji Akan Jatuhkan United
Liga Inggris 10 Juli 2013, 20:48 -
Zaha Ambil Bagian di Tur Pramusim Setan Merah
Liga Inggris 10 Juli 2013, 20:17 -
Inilah Alasan Erick Thohir Ingin Beli Inter
Liga Italia 10 Juli 2013, 20:12 -
Moyes: United Berburu Pemain Secara Diam-diam
Liga Inggris 10 Juli 2013, 19:47
LATEST UPDATE
-
Harry Kane Kejar Rekor 100 Gol untuk Timnas Inggris, Bisa Kah?!
Piala Dunia 24 Maret 2025, 13:15 -
Demi Jadi Juara Dunia MotoGP, Jorge Martin Ngaku Korbankan Impian Kuliah
Otomotif 24 Maret 2025, 12:59 -
Bintang Muda yang Bersinar di Serie A 2024/2025
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:54 -
Kegagalan Proyek Thiago Motta di Juventus dalam Waktu Kurang dari 300 Hari
Liga Italia 24 Maret 2025, 12:45 -
Hattrick Kegagalan Virgil van Dijk dalam 2 Pekan!
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45 -
Darwin Nunez Jadi Pemain Pertama yang Tinggalkan Liverpool Musim Panas Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23