Owen Minta Liverpool Beri Kesempatan Rodgers Satu Musim Lagi
Editor Bolanet | 26 Mei 2015 17:38
Selain gagal ke Liga Champions, Liverpool menutup musim dengan cara yang menyakitkan. Mereka dibantai dengan skor 6-1 saat berkunjung ke markas Stoke City dan akhirnya finis di peringkat enam.
Dengan demikian, Rodgers sudah gagal mempersembahkan trofi selama tiga tahun bekerja di Anfield. Hal tersebut tentu saja membuat posisi Rodgers semakin rawan dipecat. Namun Owen meminta Liverpool memberikan kesempatan kepada Rodgers di musim depan.
Meskipun semua tidak berjalan sesuai rencana, dia sudah menemukan sistem bermain. Bermain dengan tiga bek dan meraih hasil yang bagus, ujar Owen kepada BT Sport.
Saya tidak bisa membela pembelian pemainnya tapi saya pikir dia pelatih yang sangat bagus dan atas dasar yang telah dia lakukan musim lalu dia pantas mendapatkan satu tahun lagi.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Diejek Fans Liverpool, Sterling Tertawa Sembari Bertepuk Tangan
Liga Inggris 25 Mei 2015, 16:46 -
Ibe Desak Liverpool Petik Pelajaran dari Kekalahan Memalukan
Liga Inggris 25 Mei 2015, 16:08 -
Liverpool Terbantai, Gary Neville dan Carragher Perang di Twitter
Open Play 25 Mei 2015, 15:31 -
Arsenal Siap Penuhi Permintaan Gaji Tinggi Sterling
Liga Inggris 25 Mei 2015, 12:56 -
Demi Sterling, City Jadikan Jovetic Tumbal
Liga Inggris 25 Mei 2015, 12:45
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39