Otamendi Segera Jalani Tes Medis di Manchester
Editor Bolanet | 18 Agustus 2015 20:24
Menurut Guillem Balague, pemerhati sepakbola Spanyol, kesepakatan transfer senilai 31 juta poundsterling telah usai. Pemain Argentina ini akan membubuhkan tanda tangan kontrak berdurasi lima tahun.
Sebelumnya, dikabarkan transfer ini harus melibatkan Eliaquim Mangala. Namun Balague menyatakan tak ada satu pemain City yang harus meninggalkan Etihad.
Pelatih Valencia, menjelang melawan Monaco, tidak menyertakan defender 27 ini dalam timnya. Ketika ditanya soal transfer pemain, Nuno Espirito Santo, pun enggan membahas pemainnya yang akan hengkang itu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Branislav Ivanovic Akui Chelsea dalam Tekanan
Liga Inggris 17 Agustus 2015, 19:10 -
Wolfsburg Siapkan Gaji Tinggi untuk De Bruyne
Liga Eropa Lain 17 Agustus 2015, 19:04 -
Costa: Selamat Atas Kemenangan Manchester City
Liga Inggris 17 Agustus 2015, 18:00 -
Costa: Satu Kemenangan dan Chelsea Akan Baik-baik Saja
Liga Inggris 17 Agustus 2015, 17:20 -
Costa Siap Lakukan yang Terbaik Demi ke Timnas
Liga Inggris 17 Agustus 2015, 17:00
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39