Osvaldo Bicara Perbedaan Liga Inggris, Spanyol, dan Italia
Editor Bolanet | 5 Oktober 2013 21:41
Pemain berusia 27 tahun ini enam musim merumput Serie A Italia dan juga pernah semusim menjajal Liga Primera Spanyol. Ketika ditanyai tentang perbedaan yang dirasakannya di tiga liga tersebut, ia mengungkapkan jawabannya.
Saya mulai beradaptasi dengan sepakbola Inggris, perbedaannya sangat mencolok dengan Italia dan Spanyol, ungkap Osvaldo dalam wawancara bersama Telenoche.
Di Inggris, kekuatan fisik sangat diandalkan ketimbang Italia dan Spanyol. Ritme yang dimainkan juga sangat impresif, walau secara teknik kalah dari Spanyol.
Lebih lanjut, pria asal Buenos Aires ini memuji antusiasme suporter di Inggris sebagai perbedaan terbesar dengan dua kompetisi terdahulu.
Yang paling saya sukai adalah semangat dari para suporter, mereka selalu menggila saat bertanding namun bersikap tertib usai laga.
Mereka mendukung tim mereka dan pulang ke rumah tanpa melakukan keributan. Sikap yang sangat fantastis, puji Osvaldo lagi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dani Alves Ingin Barca Boyong Kiper Celtic
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 22:50 -
Skuat Barcelona Hadapi Valladolid
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 20:50 -
Turan: Bagi Atletico, Setiap Laga Adalah 'Final'
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 20:05 -
Demi Istri, Falcao Siap Gabung Madrid
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 16:55 -
Ancelotti: Gaet Bale Bukan Blunder Florentino Perez
Liga Spanyol 4 Oktober 2013, 16:34
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39