Ospina: Stadion Emirates Sempurna
Editor Bolanet | 23 September 2014 22:41
Ospina baru bergabung bersama Arsene Wenger di musim panas ini setelah ditransfer dari Nice. Namun sampai sejauh ini pemain berusia 26 tahun itu masih belum pernah diberi kesempatan menjaga gawang Arsenal.
Bisa saya katakan bahwa klub punya stadion sepakbola yang sempurna. Saya sudah pernah menginjakkan kaki di sana, ucapnya di situs resmi klub.
Faktanya, pengalaman itu bisa membantu saya mengerti bagaimana rasanya menjaga gawang Arsenal di laga kandang.
Ospina berpeluang besar diturunkan Wenger saat melawan di ajang Capital One Cup.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galeri: Persiapan Arsenal Tantang Southampton
Open Play 22 September 2014, 22:56 -
Preview: Arsenal vs Soton, Kesempatan Pelapis
Liga Inggris 22 September 2014, 22:48 -
Jalani Operasi, Debuchy Absen Tiga Bulan
Liga Italia 22 September 2014, 22:01 -
Wenger Sebut Ozil Tetap Bermain Bagus di Posisi Sayap
Liga Inggris 22 September 2014, 17:46 -
Duo Manchester dan Arsenal Saling Sikut Gaet Remaja Ini
Liga Inggris 22 September 2014, 16:05
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39