Ospina Ingin Tinggalkan Arsenal?
Editor Bolanet | 9 Oktober 2015 15:06
The Daily Mail mengatakan Ospina mengakui masa depannya di Arsenal bakal sulit, kala bergabung dengan pusat pelatihan Timnas Kolombia pekan ini.
Selain itu, sang kiper juga sudah menerima sejumlah tawaran yang mungkin bakal menggodanya hengkang dari Emirates pada bursa musim dingin mendatang.
Besiktas, Getafe, Genoa, dan Palermo, semua tertarik dengan pemain berusia 27 tahun, yang sempat mendapatkan janji jatah bermain reguler dari Arsene Wenger meski sang manajer pada akhirnya mendatangkan Petr Cech dari Chelsea.
Ospina berharap akan bisa terus mendapatkan kesempatan dari sang manajer, usai ia membuat blunder kala Arsenal kalah 2-3 di tangan Olympiakos pekan lalu. [initial]
Baca Juga:
- Mourinho Sindir Kegagalan Ancelotti di Eropa
- Poyet: Mourinho Tak Pernah Alami Situasi Ini Sebelumnya
- Datang ke Liverpool, Klopp Tolak Tawaran Klub London
- Keown: Lumat MU 3-0 Aksi Terbaik Arsenal 10 Tahun Terakhir
- Hodgson Dukung Klopp Raih Target di Liverpool
- Dianggap Tak Hormat, Arsenal Gagal Dapatkan Striker Ini
- Dikalahkan De Gea, Ini Janji Romero pada Van Gaal
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fabregas: Arsenal Selalu di Hati Saya
Liga Inggris 8 Oktober 2015, 14:14 -
Fabregas Tak Sabar Raih 100 Caps di Spanyol
Piala Eropa 8 Oktober 2015, 12:59 -
Lupakan Rivalitas, Walcott Siap Bantu Dele Alli di Timnas Inggris
Piala Eropa 8 Oktober 2015, 12:40 -
Kualitas Arsenal Buat Wenger Terkejut
Liga Inggris 8 Oktober 2015, 12:24 -
Chelsea Pantau Pemuda Pencetak 100 Gol
Liga Inggris 8 Oktober 2015, 11:46
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39