Oscar Tak Pernah Ragu Terima Pinangan Chelsea
Editor Bolanet | 6 Agustus 2012 12:50
Playmaker timnas Brasil itu digaet The Blues musim panas ini dari dengan bandrol 25 juta poundsterling. Dan keputusan itu diambilnya tanpa banyak pertimbangan.
Saat agen saya mengatakan Chelsea tertarik pada saya, itu sesuatu yang tak perlu saya pikirkan lagi, ucapnya.
Chelsea masih menyimpan ambisi besar untuk meraih sukses meski sudah menjuarai Liga Champions. Itu ditunjukkan dengan pembelian sejumlah pemain penting macam dirinya dan Eden Hazard. Oscar pun mengaku itu adalah salah satu alasannya hijrah ke London.
Selain itu ia juga menyimpan ambisi besar bersama Chelsea di Eropa - mempertahankan trofi Liga Champions. Saya tahu itu sulit, bahkan pun tak bisa melakukannya. Tapi dengan apa yang dimiliki Chelsea itu sangatlah mungkin, tegasnya. (gl/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Oscar Bujuk Neymar Pilih Chelsea
Liga Inggris 5 Agustus 2012, 20:34 -
United Salip Chelsea Dalam Perebutan Lewandowski
Liga Inggris 5 Agustus 2012, 13:31 -
Di Matteo: Chelsea Siap Hadapi Musim Baru!
Liga Inggris 4 Agustus 2012, 18:47 -
Agen: Pereira Pasti Akan Pergi
Liga Eropa Lain 4 Agustus 2012, 05:00 -
PSG Ingin Mendatangkan Ashley Cole
Liga Inggris 3 Agustus 2012, 21:45
LATEST UPDATE
-
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48 -
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39