Oscar: Chelsea Belum Menyerah di Premier League
Editor Bolanet | 18 September 2015 08:12
Pemain Brasil mencetak satu gol dari titik penalti usai pulih dari cedera dan sukses membantu Chelsea menang 4-0 atas Maccabi Tel Aviv di Liga Champions kemarin.
Namun kunjungan ke Stamford Bridge akhir pekan ini akan menjadi ujian yang lebih berat lagi bagi tim asuhan Jose Mourinho.
Kami masih belum kalah dalam perebutan gelar juara. Masih terlalu awal. Musim lalu kami unggul delapan poin dari Manchester City di bulan Januari dan mereka kemudian sempat punya poin yang sama dengan kami, jelas Oscar pada Express.
Kami harus kembali bangkit. Kami harus bermain dengan bagus. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Perkenalkan, Si Manis Kekasih Baba Rahman
Bolatainment 17 September 2015, 22:30 -
Usai Lawan Maccabi Tel Aviv, Tak Ada Istirahat untuk Chelsea
Liga Inggris 17 September 2015, 19:58 -
Fabregas: Wajib Menang Lawan Arsenal
Liga Inggris 17 September 2015, 19:55 -
Prediksi Chelsea vs Arsenal 19 September 2015
Liga Inggris 17 September 2015, 18:50 -
Data dan Fakta Premier League: Chelsea vs Arsenal
Liga Inggris 17 September 2015, 18:45
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39