Origi: Kini Liverpool Punya Kualitas di Semua Lini
Editor Bolanet | 4 Desember 2015 09:17
Pada laga tersebut, Liverpool sempat tertinggal lebih dahulu lewat gol Sadio Mane. Namun The Reds mampu membalas lewat dua gol Daniel Sturridge, hattrick Origi, dan satu gol Jordon Ibe.
Usai pertandingan, Origi pun menyebut bahwa timnya kini tengah berada dalam momen positif dan telah menunjukkan mentalitas yang tepat bersama pelatih baru, Jurgen Klopp.
Saya pikir ini sulit setelah awal yang tak bagus dari kami. Tapi kami menunjukkan mentalitas hebat sebagai sebuah tim, ujarnya.
Kami berjuang keras, kami menekan penuh dan kami punya kualitas di semua lini. Daniel Sturridge mencetak dua gol dan menunjukkan kualitasnya, dan saya mencetak beberapa gol bagus juga, tandasnya.[initial]
(bola/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Klopp Incar Gelandang Muda Rubin Kazan?
Liga Inggris 3 Desember 2015, 22:12 -
7 Alasan Mengapa Harus Takut Dengan Liverpool Saat Ini
Editorial 3 Desember 2015, 15:15 -
Penyihir itu Bernama Jurgen Klopp
Liga Inggris 3 Desember 2015, 14:01 -
Redknapp: Cuma Aguero Lebih Hebat dari Sturridge
Liga Inggris 3 Desember 2015, 14:00 -
Redknapp: Liverpool Pantang Lepas Sturridge
Liga Inggris 3 Desember 2015, 13:56
LATEST UPDATE
-
Chelsea Lepas Mykhaylo Mudryk di Musim Depan?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:22 -
Mohamed Salah Pergi, Liverpool Angkut Pemain Bournemouth Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 21:04 -
Diincar MU, Pelatih Timnas Swedia Dukung Viktor Gyokeres Pindah ke Inggris
Tim Nasional 25 Maret 2025, 20:53 -
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10