Opsi Murah, United Intip Rodriguez Milik Wolfsburg
Editor Bolanet | 7 Januari 2014 15:16
Dalam beberapa kekalahan terakhir, United tampak memiliki kelemahan lini belakang terutama di posisi bek kiri. Bek veteran Patrice Evra memang masih dominan di area tersebut namun formnya mulai menurun seiring usia, sementara pelapisnya 'cuma' bek muda Alexander Buttner dan .
United memang sudah dikaitkan dengan sejumlah bek kiri berpengalaman macam Leighton Baines dan Luke Shaw. Namun untuk mendatangkan keduanya ke Old Trafford tentu butuh dana yang tak sedikit, sehingga United pun beralih pada opsi yang lebih murah.
Dan menurut TuttoMercatoWeb, Rodriguez adalah pilihan tepat untuk itu. Bek 21 tahun asal Swiss tampil cukup impresif pada debutnya di Bundesliga musim lalu sejak digaet dari FC Zurich pada 2012 silam, dan terus berlanjut hingga musim ini di mana ia sudah mengemas 3 gol dan 3 assist.
Meski tak diketahui pasti nilainya, bek yang kabarnya juga diincar dan AC Milan itu diyakini lebih murah dari Baines atau Shaw. Tapi Wolfsburg pun mungkin tak bakal melepasnya di tengah musim, terlebih ia butuh tampil reguler demi Piala Dunia 2014 - hal yang belum pasti dia dapatkan di luar Volkswagen Arena.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Reus Senang Diminati Klub-klub Inggris
Liga Champions 6 Januari 2014, 22:29 -
Atleti Peringatkan United Soal Costa dan Koke
Liga Champions 6 Januari 2014, 22:03 -
Buttner Ingin Bertahan di Old Trafford
Liga Inggris 6 Januari 2014, 21:51 -
Manchester United Kirim Mata-mata ke Sociedad
Liga Champions 6 Januari 2014, 21:01 -
Editorial 6 Januari 2014, 19:50
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39