Operasi, Parker Absen Untuk Inggris dan Spurs
Editor Bolanet | 24 Juli 2012 14:31
Parker memilih jalan operasi untuk mengatasi cedera achilles yang menghantuinya di akhir musim lalu serta di dua laga terakhir Euro 2012 silam. Manajer Andre Villas-Boas memberikan konfirmasi jika Parker bakal absen pada laga pra musim di Amerika karena bertepatan dengan jadwal operasi pemain berusia 31 tahun itu.
Ada robekan kecil pada otot achilles, kami saat ini sedang mengevaluasi hal yang diperlukan untuk melakukan operasi dan butuh waktu 6 minggu untuk pulih, ucap AVB kepada reporter.
Cedera Parker bakal membuat gelandang Inggris ini absen di laga persahabatan The Three Lions melawan di Swiss, 15 Agustus. Mantan gelandang West Ham ini juga absen di dua laga kualifikasi tandang ke dan menjamu , di tanggal 7 dan 11 September. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Parker: Lebih Baik Hadapi Italia Ketimbang Spanyol
Piala Eropa 23 Juni 2012, 22:00 -
Piala Eropa 23 Juni 2012, 00:01
-
Parker Mengaku 'Klik' Bertandem Gerrard
Piala Eropa 22 Juni 2012, 17:17 -
Parker: Skuad Inggris Mulai Optimis Bisa Juara
Piala Eropa 22 Juni 2012, 10:20 -
Parker: Inggris Harus Waspadai Balotelli
Piala Eropa 21 Juni 2012, 20:00
LATEST UPDATE
-
3 Bek Tengah Timnas Indonesia Kurang Padu, Ada Kendala Apa Kah?
Tim Nasional 21 Maret 2025, 12:15 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09 -
Otomotif 21 Maret 2025, 12:09
-
Alasan Sebenarnya Arsenal Jual Thierry Henry ke Barcelona
Liga Inggris 21 Maret 2025, 11:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39