Ogah Tiru MU, Wenger Takkan Prioritaskan Liga Europa
Rero Rivaldi | 12 Februari 2018 09:30
Bola.net - - Bos , Arsene Wenger, takkan mengikuti jejak Manchester United dengan memprioritaskan Liga Europa, sebagai jalan untuk lolos ke Liga Champions.
Jose Mourinho memutuskan untuk melepas Premier League di 16/17 dan fokus meraih gelar di level Eropa bersama United.
Pertaruhan itu terbayar lunas, usai Setan Merah menjadi juara Eropa dengan mengalahkan Ajax Amsterdam dan kembali ke Liga Champions, meski hanya finish di posisi enam Liga Inggris.
Arsenal bisa jadi akan segera mengalami situasi yang sama, usai mereka kalah dari Tottenham di Wembley pekan lalu. Namun Wenger rupanya tidak ingin timnya lolos ke UCL lewat jalur selain liga, meski itu bakal sulit.
Masih terlalu dini (untuk menyerah di Premier League-red), tutur Wenger di Sky Sports.
Sepakbola bukan soal kehilangan fokus selama tiga laga, dan kemudian fokus lagi hanya untuk satu pertandingan. Manchester United memutuskan begitu mereka masuk semifinal. Kami masih jauh dari itu, dan kami masih punya kans untuk berjuang di liga.
Bagi saya, ini hasil yang mengecewakan karena prioritas utama kami adalah masuk ke Liga Champions dari Premier League.
Saya tidak terlalu suka lolos dari Liga Europa, karena menurut saya itu tidak benar. Prioritas utama kami masih Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vardy, Duri Bagi Para Raksasa Premier League
Liga Inggris 11 Februari 2018, 16:19 -
Wenger Sesalkan Arsenal yang Buang-Buang Peluang
Liga Inggris 11 Februari 2018, 03:30 -
Kalah Dari Spurs, Wenger Akui Arsenal Sulit Tembus Empat Besar
Liga Inggris 11 Februari 2018, 03:00 -
Liga Inggris 10 Februari 2018, 23:53
-
Beli Aubameyang, Wenger Disebut Khianati Filosofinya
Liga Inggris 10 Februari 2018, 22:30
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39