Ogah Dijual, Rooney Minta Kontrak Baru
Editor Bolanet | 16 April 2013 22:59
Kepada teman-temannya, Rooney mengaku terkejut dengan pernyataan mantan penasehat yang menyebut dirinya sudah pasti akan berbaju PSG. Ia justru mengaku ingin mendapat kontrak lebih panjang di Old Trafford.
Masalahnya adalah, negosiasi kontrak Rooney dengan United tak akan bisa berjalan mulus. Perbedaan pandangan dalam hal nilai gaji dipercaya akan menjadi penghalang terbesar tercapainya kesepakatan.
Rooney ingin kontrak baru dengan nilai gaji yang sama dengan kontraknya saat ini. Rooney saat ini menikmati gaji 200 ribu pound per pekan dari United. Sementara itu, pihak klub akan berusaha menawarkan gaji yang lebih rendah namun dengan tawaran bonus berbasis penampilan yang lebih besar.
Rooney telah terbukti menjadi pemain serba bisa di lini depan United. Ia bisa dipasang sebagai penyerang murni maupun penyerang lubang di belakang Robin van Persie. Kemauan Rooney untuk bekerja keras di berbagai posisi menjadikannya sebagai salah satu figur favorit publik Old Trafford. [initial]
Leonardo Bicara Potensi Transfer Rooney, Cavani dan Ronaldo
United Gandeng Maskapai Penerbangan Rusia
'Rooney Sudah Sepakat Dengan PSG' (tdm/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Madrid Tetapkan Hati Pada Ancelotti?
Liga Spanyol 15 April 2013, 14:51 -
PSG Mentahkan Spekulasi Ancelotti-Madrid
Liga Champions 15 April 2013, 07:00 -
Liga Champions 15 April 2013, 06:00
-
Verratti Tanggapi Ketertarikan Juventus
Liga Italia 13 April 2013, 21:03 -
Liga Champions 13 April 2013, 07:00
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39