Nyaman di West Ham, Song Ogah Balik ke Barcelona
Editor Bolanet | 29 Oktober 2014 23:42
Bos The Hammers Sam Allardyce membawa Song ke Upton Park pada musim panas ini. Song sebelumnya sudah tidak masuk dalam rencana pelatih Blaugrana Luis Enrique.
Sejauh ini penampilan Song cukup bagus dan ia mendapatkan penghargaan man of the match saat mengalahkan Manchester City. Dan Song menegaskan ingin tetap bertahan di Premier League saat masa peminjamannya berakhir.
Saya pikir masa depan saya berada di sini [di Inggris]. Keluarga saya, semua orang senang di sini. Saya sangat senang kembali ke Inggris, tuturnya kepada Sky Sports.
Saya selalu mengatakan jika saya pindah dari Barcelona, saya akan datang ke Inggris dan masa depan saya berada di sini pula. Saya hanya ingin menikmati bermain saat ini dan kita lihat saja yang akan terjadi di akhir musim. (gl/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Newcastle, Ayoze Tolak Tawaran Barca dan Madrid
Liga Inggris 28 Oktober 2014, 23:59 -
Sanchis Puas Madrid Pecundangi Barca di El Clasico
Liga Spanyol 28 Oktober 2014, 22:40 -
Ramos: Kami Tak Boleh Terlena Kemenangan di El Clasico
Liga Spanyol 28 Oktober 2014, 20:00 -
Suarez Tak Masuk Nominasi Ballon d'Or
Liga Champions 28 Oktober 2014, 15:45 -
Ramos Akui Siklus Barca Mungkin Sudah Berakhir
Liga Spanyol 28 Oktober 2014, 14:48
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39