Nolito: Derby Manchester Akan Luar Biasa
Editor Bolanet | 1 September 2016 08:58
Duel tersebut akan menjadi derby Manchester perdana yang berlangsung musim ini, sekaligus amat dinantikan oleh banyak pihak - menyusul kehadiran Josep Guardiola di City dan juga Jose Mourinho di United.
Nolito memperkirakan bahwa atmosfer pertandingan antara kedua tim nanti bakal luar biasa dan ia berharap bisa mendapatkan kesempatan turun di pertandingan tersebut.
Pertandingan ini akan menjadi pertandingan yang luar biasa dan saya sudah tidak sabar lagi melihat bagaimana atmosfer pertandingan tersebut. Saya amat bahagia menyambut pertandingan ini. Saya juga bahagia di Manchester, tutur Nolito pada Tot Costa.
City dan United sama-sama meraih tiga kemenangan beruntun di tiga laga awal yang mereka mainkan di Premier League musim ini dan bakal mengincar kemenangan keempat di pertandingan derby nanti. [initial]
(tot/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eliaquim Mangala Resmi Gabung Valencia
Liga Spanyol 31 Agustus 2016, 23:19 -
City Gagal Daratkan Wonderkid Monaco
Liga Inggris 31 Agustus 2016, 22:48 -
Samir Nasri: Lima Tahun Yang Menyenangkan di Man City
Liga Spanyol 31 Agustus 2016, 22:09 -
Sevilla Resmi Pinjam Samir Nasri
Liga Spanyol 31 Agustus 2016, 20:22 -
Stoke City Resmi Gaet Penyerang Wilfried Bony
Liga Inggris 31 Agustus 2016, 19:06
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39