Neville: Tim Lain Yang Seharusnya Dikritik, Bukan Chelsea
Editor Bolanet | 30 April 2015 17:31
Pasukan Jose Mourinho memang mendapatkan kritik karena kerap menerapkan taktik negatif sepanjang musim. Puncaknya, permainan mereka disebut membosankan karena tidak bernafsu meraih kemenangan saat melawan akhir pekan lalu.
Saya tidak mengerti sama sekali. Kalau kita mengkritik siapa pun, itu menjadi upaya menyedihkan untuk mengejar mereka musim ini, kata Neville kepada Sky Sports.
Saya harus mengatakan Manchester City, Arsenal, Liverpool dan Manchester United harus melakukan musim depan jauh lebih baik. Tim terakhir yang harus kita kritik adalah Chelsea. Mereka adalah orang-orang yang telah melakukan pekerjaannya dengan baik.
Chelsea sendiri baru saja mengalahkan Leicester City dengan skor 3-1 yang membuat mereka tinggal selangkah lagi menjuarai kompetisi Premier League. Neville berpendapat bahwa Chelsea justru layak mendapatkan pujian karena sudah menampilkan performa yang luar biasa sepanjang musim.
Mereka telah menambah keunggulan mereka malam ini, mereka jauh di depan dan mereka tim terbaik musim ini. Mereka tidak kehilangan permainan sejak Tahun Baru. Tim lain yang seharusnya pantas dikritik. Chelsea telah melakukan segala sesuatunya untuk menjadi tim juara.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mantan Pelatih Arsenal Heran Chelsea Disebut Membosankan
Liga Inggris 29 April 2015, 22:06 -
Disamakan Dengan Hazard, Ini Kata Bintang Muda Lille
Liga Eropa Lain 29 April 2015, 21:41 -
Zouma Tuding Fans Arsenal Cemburu Pada Chelsea
Liga Inggris 29 April 2015, 21:12 -
Inilah Alasan Kramaric Tolak Chelsea Dan Pilih Leicester
Liga Inggris 29 April 2015, 19:51 -
Zola: Hazard Layak Dapat PFA Player of the Year
Liga Inggris 29 April 2015, 17:18
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39