Neville Tak Yakin Dengan Kemampuan Lukaku
Rero Rivaldi | 8 Juli 2017 22:20
Bola.net - - Manchester United tak lama lagi akan meresmikan transfer Romelu Lukaku, namun Gary Neville mengaku masih belum yakin dengan sang striker.
Pemain Belgia bakal segera berseragam Setan Merah usai masa depannya terus dikaitkan dengan banyak spekulasi, termasuk soal kepindahan ke mantan klubnya, Chelsea.
Andai Lukaku nantinya lolos tes medis di Old Trafford, ia akan bergabung dengan tim asuhan Jose Mourinho di musim 17/18 usai meninggalkan Everton.
Lukaku akan datang setelah membuktikan kemampuannya di Premier League dalam dua musim terakhir, namun Neville mengatakan bahwa sosok 24 tahun belum memberi cukup bukti soal kemampuannya.
Dia amat bertalenta dan saya sudah pernah melihat dia merusak pertahanan lawan, namun saya pribadi tak pernah terlalu mengaguminya. Meski begitu, dia akan mencetak gol, tutur Neville menurut tulisannya di Twitter.
Dia sering tak terlihat di terlalu banyak pertandingan yang saya tonton, namun dengan tim dan pemain yang lebih baik di sekitarnya, dia punya kans lebih besar untuk tampil bagus di pertandingan besar.
Lukaku sendiri mencetak 26 gol di semua level kompetisi untuk Everton musim lalu.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Rela Potong Gaji untuk Gabung Everton
Liga Inggris 7 Juli 2017, 23:47 -
Lukaku Diklaim Akan Kesulitan Gantikan Ibrahimovic
Liga Inggris 7 Juli 2017, 23:16 -
Ini Penyebab Transfer Fabinho Ke MU Tersendat
Liga Inggris 7 Juli 2017, 15:50 -
'Lukaku Ke MU Hanya Akal-Akalan Everton Saja'
Liga Inggris 7 Juli 2017, 15:30 -
Rooney Akan Tinggalkan MU Dengan Bermartabat
Liga Inggris 7 Juli 2017, 15:30
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39