Neville Tak Absen Beri Komentar Pedas untuk Morata
Rero Rivaldi | 5 Januari 2018 13:40
Bola.net - - Legenda Manchester United, Gary Neville, mengkritik striker , Alvaro Morata, usai belum lama ini timnya bermain imbang 2-2 melawan Arsenal.
Neville percaya Morata tampak tak percaya diri ketika ditunjuk memimpin lini depan tim asuhan Antonio Conte.
Eks manajer Valencia itu pun lantas menyebut bahwa striker Spanyol tidak mampu menunjukkan ketajamannya di atas kotak penalti.
Kisah utama bagi Chelsea malam ini adalah Morata, tuturnya di Podcast.
Ada tiga peluang besar. Dua situasi satu lawan satu dengan kiper dan saya selalu berpikir seorang striker bisa saja melewatkan itu, tentu saja mereka bisa, itu peluang yang sulit dan anda punya banyak waktu berpikir.
Anda harus yakin, anda harus tahu benar apa yang anda lakukan, dan itu tidak muncul dari apa yang dilakukan Morata.
Jika anda ingat Thierry Henry, ketika dia berada di situasi satu lawan satu, dia akan selalu unggul. Ketika Morata ada di situasi yang sama malam ini, anda akan melihat penjaga gawang justru diuntungkan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Transfer Hazard, Courtois Beri Kabar Buruk ke Real Madrid
Liga Inggris 4 Januari 2018, 22:03 -
Courtois Konfirmasi Perpanjangan Kontraknya Kian Nyata
Liga Inggris 4 Januari 2018, 21:06 -
Costa vs Morata, Mana Yang Lebih Baik Versi Zola?
Liga Inggris 4 Januari 2018, 19:18 -
Morata Diharap Bisa Bermain Lebih Kejam
Liga Inggris 4 Januari 2018, 18:53 -
Chelsea Disarankan Tak Jual David Luiz
Liga Inggris 4 Januari 2018, 17:59
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39