Neville: Pemain Arsenal Tak Punya Respek Satu Sama Lain
Editor Bolanet | 9 Desember 2014 19:10
Seperti diketahui sebelumnya, Carragher mengkritik bahwa pemain The Gunners tak seharusnya meninggalkan para pemain muda sendirian, terutama di lini belakang. Bahkan secara khusus, Carragher mengkritik sosok bek senior, Per Mertesacker.
Senada dengan Carragher, eks kapten Setan Merah tersebut juga memberikan kritik tajam kepada pemain Arsenal. Bahkan Neville menyebut para pemain Arsenal tak memiliki respek satu sama lain.
Itu membuat darah saya mendidih ketika anda melihat para pemain begitu menderita di lapangan atau anda saat melihat para pemain muda begitu berjuang, ujarnya.
Mereka tak menghormati satu sama lain. Meninggalkan kapal adalah sebuah hal yang bagus, tapi meninggalkan satu sama lain itu tak termaafkan. Anda tak bisa meninggalkan satu sama lain di lapangan sepakbola, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Bantah Pemulihan Wilshere Berjalan Molor
Liga Inggris 8 Desember 2014, 20:53 -
Sanchez dan Koscielny Absen Lawan Galatasaray
Liga Champions 8 Desember 2014, 18:53 -
Preview: Galatasaray vs Arsenal, Misi Puncak
Liga Champions 8 Desember 2014, 18:30 -
Niang Akui Capai Kata Sepakat Dengan Wenger
Liga Italia 8 Desember 2014, 16:45 -
Frimpong Anggap Arsenal Bermasalah Karena Pelit
Liga Inggris 8 Desember 2014, 16:23
LATEST UPDATE
-
Ambisi Pribadi yang Justru Menelan Patrick Kluivert
Tim Nasional 21 Maret 2025, 15:20 -
Diogo Costa Bocorkan Obrolan dengan Ronaldo Sebelum Hentikan Penalti Eriksen
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:15 -
Tampil Gemilang Musim Ini, Ousmane Dembele Pantas Raih Ballon d'Or?!
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025, 14:45 -
Bologna: Bukti Perencanaan Lebih Penting dari Pemain Bintang
Liga Italia 21 Maret 2025, 14:13 -
Maarten Paes di Timnas Indonesia: 14 Kali Kebobolan dari 7 Laga
Tim Nasional 21 Maret 2025, 13:45 -
Padahal Pegang Rekor, Harry Kane Merasa Gol-Golnya Dianggap Remeh
Piala Eropa 21 Maret 2025, 13:45
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39