Neville: Man United Tidak Akan Mencapai Empat Besar
Editor Bolanet | 23 Februari 2014 10:18
The Reds Devils baru saja mengemas kemenangan 2-0 saat bertandang ke Crystal Palace. Namun posisi mereka masih berada di peringkat keenam dan terpaut delapan poin dari tempat keempat yang merupakan jatah terakhir Liga Champions.
Mereka sering membuat kesalahan dalam sebagian besar pertandingan saat ini. Kecuali mereka harus terus mendapat kemenangan dan tim di atas mereka terpeleset supaya bisa lolos ke Liga Champions, ujar Neville kepada talkSport.
Apabila anda mengatakan hal ini kepada fans enam bulan yang lalu, Manchester United tidak akan lolos ke Liga Champions maka mereka akan terkejut. Namun saya pikir ada kenyataan bahwa itu bisa menjadi titik balik yang fantastis jika mereka masuk Liga Champions. Mereka sudah mengisyaratkan bahwa mereka tidak akan berada di kompetisi itu.
United sendiri masih bisa tertinggal 11 angka dari peringkat empat apabila Liverpool menang atas Swansea City nanti malam. (ts/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hazard: Saya Inginkan Ballon d'Or
Liga Champions 22 Februari 2014, 21:50 -
Keok, Seedorf Sebut Milan Selangkah di Depan
Liga Italia 22 Februari 2014, 20:30 -
Taklukkan San Siro, Ancelotti Puji Atletico
Liga Champions 22 Februari 2014, 19:57 -
Ancelotti Pantang Kesampingkan La Liga Demi Champions
Liga Champions 22 Februari 2014, 19:25 -
Pellegrini Kirim Dukungan Pada Demichelis
Liga Champions 22 Februari 2014, 19:15
LATEST UPDATE
-
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32 -
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39