Neville: 3-5-2 Van Gaal Terlalu Mudah Diprediksi
Editor Bolanet | 20 Januari 2015 11:23
- Mantan kapten Manchester United, Gary Neville, percaya bahwa Setan Merah seharusnya tak lagi menggunakan formasi 3-5-2 ala Louis Van Gaal di masa depan.
Suporter United sempat bernyanyi '4-4-2' di akhir pertandingan babak pertama melawan akhir pekan lalu, hanya enam hari usai tim tak sanggup melepaskan satu pun tendangan ke arah gawang di laga melawan .
Louis Van Gaal ingin para pemain mengolah bola dan mengubah arah permainan dengan cepat. Saya sendiri bukan penggemar 3-5-2, karena bek tengah adalah pemain yang bebas dan mereka yang menjamin keamanan tim, tutur Neville pada Manchester Evening News.
Mereka bermain di belakang, namun temponya terlalu lamban. Mereka terlalu lama menguasai bola dan kembali mengoper ke belakang. Permainan mereka terlalu mudah dibaca di beberapa pekan terakhir. United terlihat jauh lebih berbahaya pekan lalu, ketika mereka mengubah sistem, pungkasnya. [initial]
(men/rer)
Suporter United sempat bernyanyi '4-4-2' di akhir pertandingan babak pertama melawan akhir pekan lalu, hanya enam hari usai tim tak sanggup melepaskan satu pun tendangan ke arah gawang di laga melawan .
Louis Van Gaal ingin para pemain mengolah bola dan mengubah arah permainan dengan cepat. Saya sendiri bukan penggemar 3-5-2, karena bek tengah adalah pemain yang bebas dan mereka yang menjamin keamanan tim, tutur Neville pada Manchester Evening News.
Mereka bermain di belakang, namun temponya terlalu lamban. Mereka terlalu lama menguasai bola dan kembali mengoper ke belakang. Permainan mereka terlalu mudah dibaca di beberapa pekan terakhir. United terlihat jauh lebih berbahaya pekan lalu, ketika mereka mengubah sistem, pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kiper Legendaris Jerman: Sir Alex Tak Akan Memaafkan Saya
Liga Eropa Lain 19 Januari 2015, 23:32 -
Liga Inggris 19 Januari 2015, 21:43
-
Liga Spanyol 19 Januari 2015, 21:06
-
Mata: Man United Harus Pertahankan Performa Terbaik
Liga Inggris 19 Januari 2015, 18:45 -
Green: Penyelamatan De Gea Menangkan MU
Liga Inggris 19 Januari 2015, 17:20
LATEST UPDATE
-
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39