Neuer Pastikan Guardiola Tak ke City
Editor Bolanet | 23 Juli 2015 07:28
Guardiola menyepakati kontrak tiga tahun ketika ia ditunjuk menangani klub di tahun 2013, dan kesepakatan tersebut akan berakhir di tahun 2016, yang berarti bahwa sang manajer bisa hengkang dari Allianz Arena musim panas mendatang.
Sebelumnya, sempat muncul spekulasi yang mengatakan bahwa mantan bos Barcelona tersebut akan pergi ke Manchester City di musim panas.
Jika keinginan Pep sudah terpenuhi, maka ia akan segera mengikat kontrak baru. Saya kira memang demikian yang akan terjadi, jelas Neuer pada Kicker.
Bayern belum lama ini mencatat kemenangan tipis 1-0 atas Inter Milan dalam laga uji coba pra-musim yang digelar di Tiongkok. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Tak Yakin Balotelli Tetap Di Liverpool
Liga Inggris 22 Juli 2015, 19:15 -
'Sterling Bisa Seperti Shaun Wright-Phillips Yang Tak Bersinar'
Liga Inggris 22 Juli 2015, 18:55 -
Nasri Ingin City Beli Pemain Lagi
Liga Inggris 22 Juli 2015, 14:12 -
Manchester City Pimpin Perburuan Otamendi
Liga Inggris 22 Juli 2015, 09:36 -
Pancing Amarah Fans Liverpool, Balotelli Sanjung Sterling
Liga Inggris 22 Juli 2015, 07:31
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39