Nego Darmian, Inter Utus Zanetti?
Editor Bolanet | 11 Oktober 2016 12:58
Darmian belakangan ini memang santer dikabarkan akan hengkang dari Manchester United. Hengkangnya bek Timnas Italia ini disebabkan karena minimnya jam bermain yang diberikan oleh Jose Mourinho kepadanya selama musim ini, di mana The Special One lebih suka memainkan Antonio Valencia di sektor kanan pertahanannya.
Salah satu klub yang santer dikabarkan akan menjadi pelabuhan karir Darmian berikutnya adalah Inter Milan. Kubu Nerrazurri disebut sangat ingin memperkuat lini pertahanannya di mana sosok Darmian dinilai tepat untuk mengisi posisi tersebut.
Menurut laporan Tuttosport, Inter Milan dikabarkan akan mengutus legenda mereka, Javier Zanetti untuk menemui Jose Mourinho dalam waktu dekat ini. Zanetti disebut memiliki hubungan yang dekat dengan mantan pelatihnya tersebut sehingga kehadirannya diharapkan mampu memuluskan transfer Darmian ke Giuseppe Meazza pada bursa transfer musim dingin nanti.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wanyama Mengaku Kagumi Mantan Pemain MU Ini
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 23:58 -
Mata Ikut Rayakan Peringatan 60 Tahun Debut Bobby Charlton di MU
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 23:41 -
MU Tertarik, Isco Nyatakan Siap Tinggalkan Madrid
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 23:23 -
Kunjungi Anfield, Mata Berharap MU Bisa Kalahkan Liverpool Lagi
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 22:41 -
Mata Ingin Duel Liverpool vs MU Berlangsung Spektakuler
Liga Inggris 10 Oktober 2016, 22:19
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39