Navas Tak Pikirkan Masa Depannya di City
Rero Rivaldi | 10 Maret 2017 11:30
Bola.net - - Jesus Navas tidak memikirkan soal masa depannya di Manchester City, meski kontraknya akan habis di musim panas nanti.
Pemain Spanyol merupakan satu dari enam pemain yang kontraknya akan habis di Etihad musim ini, namun bos City - Josep Guardiola - mengatakan pekan lalu bahwa ia tidak akan membuat keputusan apapun hingga kompetisi memasuki fase akhir.
Navas, Yaya Toure, Bacary Sagna, Gael Clichy, dan Willy Caballero, yang turun sebagai starter ketika tim bermain 0-0 melawan Stoke City, bebas berbicara dengan klub lain mengenai kontrak musim depan, dan begitu juga dengan Pablo Zabaleta.
Mantan pemain Sevilla, yang bergabung dengan City di 2013, sudah sering disebut akan kembali ke tim lamanya. Namun demikian, ia berkeras masih belum memikirkan masa depannya.
Saya hanya fokus pada masa kini dan juga pertandingan berikutnya. Itulah yang terpenting sekarang. Kami semua amat fokus dan menantikan untuk segera memberikan kontribusi pada tim, tutur Navas di ESPN.
Kita akan lihat apa yang terjadi di akhir musim, namun kami masih bermain di Piala FA dan Liga Champions, dan tentu saja Premier League.
Selama masih ada poin yang bisa dimenangkan, kami masih bisa meraih trofi. Kami harus fokus untuk laga demi laga dan sekarang kami akan fokus di pertandingan melawan Middlesbrough.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City dan United Dekati Dries Mertens
Liga Italia 9 Maret 2017, 17:51 -
Yaya Toure Takkan Main di Tiongkok
Liga Inggris 9 Maret 2017, 16:00 -
Yaya Toure Diklaim Bisa Seperti Andrea Pirlo
Liga Inggris 9 Maret 2017, 15:50 -
Wenger Larang Arsenal Datangkan Guardiola
Liga Inggris 9 Maret 2017, 14:50 -
Guardiola: Jarak dengan Chelsea Terlalu Jauh
Liga Inggris 9 Maret 2017, 13:40
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39