Navas: Awas Stoke City Berbahaya!
Editor Bolanet | 10 Februari 2015 15:55
The Citizens memang patut untuk waspada. Pada pertemuan pertama kedua tim musim ini, Stoke secara mengejutkan mampu meraih kemenangan tipis 1-0 di Etihad Stadium.
Karena itu, Navas pun berharap timnya tak mengulangi kesalahan yang sama di laga nanti.
Stoke adalah tim yang sangat terorganisir dengan baik dan sangat disiplin. Seperti di pertandingan pertama, bila anda tak fokus atau sesaat kehilangan konsentrasi, mereka dapat melukai anda, seperti yang mereka lakukan di Etihad, ujarnya.
Kami memang mengecewakan hari itu, tapi Stoke sangat bagus dan menang di laga yang mereka sendiri mungkin tak berharap untuk menang. Mereka sangat baik saat ini sehingga kami harus berada di performa terbaik dari awal hingga akhir, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Navas Berharap Bony Bisa Sedahsyat Negredo
Liga Inggris 9 Februari 2015, 23:17 -
Navas Tak Sabar Bermain Bersama Bony
Liga Inggris 9 Februari 2015, 22:59 -
Carragher: Liverpool Hadapi Jalan Terjal Menuju Empat Besar
Liga Inggris 9 Februari 2015, 22:28 -
Zabaleta Desak Milner Segera Teken Kontrak Baru di City
Liga Inggris 9 Februari 2015, 19:00 -
Man City Terpeleset, Mourinho Turut Senang
Liga Inggris 9 Februari 2015, 15:52
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:56
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39