Napoli Siap Rusak Rencana Chelsea Beli Morata
Editor Bolanet | 26 Juli 2016 10:13
Don Balon mengatakan bahwa Chelsea tengah tertarik dengan striker Real Madrid, namun tim Serie A, Napoli, juga memiliki ketertarikan dengan pemain yang sama.
Tim asuhan Maurizio Sarri disebut tengah mencari bomber anyar ang bisa menggantikan Gonzalo Higuain, yang belakangan ini dikabarkan akan segera bergabung dengan Juventus.
Itu artinya Napoli akan mendapatkan dana segar senilai 78 juta poundsterling, mengingat Juventus disebut siap mengaktifkan klausul sang pemain.
Chelsea disebut sudah menawar Morata dengan harga 65 juta poundsterling, namun Napoli diklaim bisa memberikan 13 juta pounds lebih banyak, dengan memanfaatkan uang penjualan Higuain. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Zouma Ingin Chelsea Ikuti Conte
Liga Inggris 25 Juli 2016, 23:04 -
Kakinya Sudah Bisa Gerak, Demba Ba: Alhamdulillah
Asia 25 Juli 2016, 22:26 -
N'Golo Kante Pakai Nomor Punggung 7 di Chelsea
Liga Inggris 25 Juli 2016, 22:06 -
Chelsea Sabar Nantikan Transfer Koulibaly
Liga Italia 25 Juli 2016, 19:30 -
Barcelona Patok 30 Juta Untuk Arda Turan
Liga Spanyol 25 Juli 2016, 15:43
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39