Nani Siap Menghadapi Tantangan Baru Bersama Fenerbahce
Editor Bolanet | 6 Juli 2015 11:42
Saya sangat bahagia bisa ada di sini, kata Nani dikutip dari Sky Sports. Saya melihat ini adalah kesempatan baru dalam karier saya. Ini adalah kesempatan untuk menunjukkan diri saya. Saya ingin sukses. lanjutnya.
Saya tahu semua pendukung datang ke sini untuk saya dan saya merasa senang. Saya ingin menunjukkan pada mereka permainan saya yang terbaik. Saya selalu melakukan yang terbaik yang saya bisa. tambahnya lagi.
Nani hampir mencatatkan 150 penampilan bersama MU sebelum dipinjamkan ke Sporting Lisbon pada musim panas lalu. Fenerbahce mendapatkan Nani dari United diduga dengan harga tidak kurang dari 10 juta pounds. [initial]
(sky/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Besok, Masa Depan Robin van Persie Ditentukan?
Liga Inggris 5 Juli 2015, 22:26 -
Yohan Cabaye Juga Diinginkan Manchester United?
Liga Inggris 5 Juli 2015, 20:46 -
Juan Mata: Manchester United Klub Terbesar di Dunia
Liga Inggris 5 Juli 2015, 20:20 -
Schneiderlin Lebih Pilih Arsenal Ketimbang Manchester United?
Liga Inggris 5 Juli 2015, 18:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23