Nani Sarankan Bruma Tak Pilih Chelsea
Editor Bolanet | 18 Juli 2013 15:20
Pemain muda Sporting Lisbon yang dijuluki 'Cristiano Ronaldo Baru' itu diyakini bakal angkat kaki musim panas ini, sebagaimana diungkap sang agen. Dan dengan sekian banyak peminat, Chelsea disebut menjadi tujuan favoritnya.
The Blues disebut siap merayu Sporting melepas bintang timnas Portugal U-20 itu ke Stamford Bridge dengan tawaran 17 juta poundsterling dengan 10 juta dibayar di muka. Apalagi situasi kontrak sang pemain di Sporting tengah kisruh.
Namun Nani yang juga alumnus Sporting memberikan saran berharga untuk juniornya tersebut. Akan menguntungkan baginya mendapat setidaknya dua atau tiga tahun lagi di tim utama, sebelum pindah ke luar negeri, ujarnya pada Sporting Journal. [initial]
Baca Juga:
(coff/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Highlights Friendly: Singha All-Stars 0-1 Chelsea
Open Play 17 Juli 2013, 22:37 -
Pihak Promotor Chelsea Pastikan Bintang The Blues ke Indonesia
Tim Nasional 17 Juli 2013, 20:45 -
Chelsea Akui Tawar Rooney Dari United
Liga Inggris 17 Juli 2013, 20:30 -
Callejon: Mou Kadang Diperlakukan Tak Adil
Liga Champions 17 Juli 2013, 20:15 -
Tawaran Chelsea Untuk Rooney Ditolak United
Liga Inggris 17 Juli 2013, 19:30
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39