Nacho: Tidak Ada Kata-Kata Untuk Menggambarkan Ronaldo
Editor Bolanet | 24 Mei 2015 23:33
Pendapat tersebut diungkapkan usai Ronaldo mencetak hattrick dan mengantar El Real menang 7-3 atas di Santiago Bernabeu. Dengan demikian, Ronaldo berhasil menyabet gelar pencetak gol terbanyak La Liga dengan 48 gol.
Tidak ada kata-kata untuk menggambarkan Cristiano. Dia pencetak gol, yang terbaik. Dia layak dengan setiap gol yang dicetaknya, ujar nacho di situs resmi klub.
Ronaldo sendiri tampil cukup subur bersama Madrid di musim ini. Ia berhasil mengemas 61 gol dari 54 penampilan di semua ajang kompetisi yang diikuti klubnya. Pemain 30 tahun itu juga di ambang meraih satu gelar individu yang lebih fantastis, Sepatu Emas Eropa yang sudah pernah dimenangkannya sebanyak tiga kali.[initial]
Baca Juga:
- Nacho Anggap Casillas Sudah Diperlakukan Tidak Sepantasnya
- Nacho Ingin Bawa Madrid Tampil Lebih Baik Lagi di Musim Depan
- Dikaitkan Dengan Liverpool, Illarramendi Justru Betah di Madrid
- James Bahagia Dengan Musim Perdananya di Madrid
- Cristiano Ronaldo di Real Madrid, 300 Pertandingan, 314 Gol
- Legenda Real Madrid Ini Klaim Pogba Segera Gabung Madrid
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dituding Tak Profesional di Madrid, Khedira Sakit Hati
Liga Spanyol 23 Mei 2015, 23:40 -
Ini Alasan Utama Khedira Tinggalkan Madrid
Liga Spanyol 23 Mei 2015, 23:20 -
Khedira: Madrid Tak Lagi Butuhkan Saya
Liga Spanyol 23 Mei 2015, 23:00 -
'Van Gaal Tolak Madrid demi Barca'
Liga Spanyol 23 Mei 2015, 22:40 -
Van Gaal Optimis De Gea Bertahan di MU
Liga Inggris 23 Mei 2015, 22:20
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39