Nacer Chadli Larang Tottenham Beli Bomber Baru
Editor Bolanet | 27 Januari 2016 19:10
Chadli, kendati berposisi sebagai winger, merasa bahwa dirinya mampu bermain sebagai seorang penyerang. Oleh karena itu, ia menyarankan agar Tottenham tidak membeli pemain baru.
Saya bisa bermain pada tiga posisi di lini depan dan manajer (Mauricio Pochettino) tahu itu, kata Chadli.
Saya memang tidak terlalu sering bermain pada posisi penyerang. Hanya pada pramusim, laga kontra Leicester di Piala FA serta laga lawan Crystal Palace pekan lalu, lanjutnya.
Pada dua laga terakhir, Chadli memang didorong agak ke depan oleh Pochettino. Ia bermain sejajar dengan Harry Kane dan Son Heung Min sebagai trio penyerang. Hasilnya, pemain 26 tahun sukses mengoleksi masing-masing satu gol dari pertandingan tersebut.
Saya ingin berada di area mencetak gol, untuk meneror gawang lawan, jadi bagi saya itu tidak jadi masalah, tutupnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kapten Tottenham Cedera Ligamen Lutut
Liga Inggris 26 Januari 2016, 19:03 -
Henry Puji Gelandang Muda Spurs, Dele Alli Setinggi Langit
Liga Inggris 25 Januari 2016, 15:19 -
Van Gaal Ingin Datangkan Dele Alli dari Tottenham
Liga Inggris 24 Januari 2016, 13:48 -
Wenger Ogah Pinjamkan Emirates ke Tottenham
Liga Inggris 22 Januari 2016, 07:01 -
Pochettino: Bale Boleh Kembali ke Tottenham
Liga Spanyol 22 Januari 2016, 00:17
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30 -
James Rodriguez: Saya Lebih Baik dari Zidane, Modric, Kroos, dan Xavi
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 05:24 -
Hasil Italia vs Jerman: Skor 1-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:12 -
Hasil Belanda vs Spanyol: Skor 2-2
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:03 -
Hasil Denmark vs Portugal: Skor 1-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:55 -
Hasil Kroasia vs Prancis: Skor 2-0
Piala Eropa 21 Maret 2025, 04:48 -
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40