Musim Lalu, Mou Sudah Minta Madrid Boyong Bale
Editor Bolanet | 3 Agustus 2013 20:45
Winger berusia 24 tahun itu selangkah lagi hijrah ke Santiago Bernabeu musim panas ini. Bahkan Los Galacticos disebut siap memecahkan rekor transfer dunia demi mendapatkan servisnya. Namun sejatinya itu bukan minat baru karena Mourinho sudah meminta dibelikan Bale musim lalu.
Saya meminta klub untuk membelinya musim lalu, namun itu tak mungkin. Sepertinya itu bisa terjadi musim ini, tutur The Special One pada ESPN jelang memimpin menghadapi AC Milan di laga Guinness International Champions Cup di Amerika Serikat.
Meski permintaannya tak dituruti, Mourinho tetap merasa Bale bakal sukses andai mendarat di Madrid. Saya bahagia untuk mereka karena mereka mendapat pemain fantastis, namun tentu saja nilai itu sangatlah besar dan si bocah harus pergi sekarang serta memikul tekanan untuk membuktikan ia pantas dihargai sebesar itu, tutupnya. (espn/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Kemenangan Chelsea Terasa Hampa
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 20:02 -
David Luiz Palsu Menyelinap ke Sesi Latihan Chelsea
Open Play 2 Agustus 2013, 18:30 -
Chelsea Gandakan Tawaran Untuk Rooney
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 15:35 -
Chelsea Berencana Pinjamkan McEachran ke Sociedad
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 15:05 -
Luiz Gustavo Buka Pintu Untuk Chelsea
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 14:20
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39