Musim Depan, Donny van De Beek Diprediksi Meledak di Manchester United
Serafin Unus Pasi | 21 April 2021 18:20
Bola.net - Rumor kepergian Donny van de Beek dari Manchester United nampaknya tidak akan terjadi. Karena tim pelatih MU masih percaya penuh kepada sang playmaker.
Van de Beek resmi menjadi bagian Manchester United per tahun lalu. Ia ditebus dengan mahar sekitar 40 juta Euro dari Ajax Amsterdam.
Selama musim ini, Van de Beek dilaporkan frustrasi di MU akibat jarang mendapatkan jam bermain. Alhasil ia dirumorkan akan hengkang di musim panas nanti.
Sport Witness mengklaim bahwa rumor itu tidak akan jadi kenyataan. Van de Beek dilaporkan akan bertahan di musim depan.
Simak kondisi Van de Beek di bawah ini.
Bakal Meledak
Menurut laporan tersebut, tim pelatih MU menaruh kepercayaan penuh kepada Van de Beek.
Mereka menilai sang pemain mulai beradaptasi dengan sepakbola Inggris. Ia jgua mulai memahami gaya bermain MU dan progressnya mulai kelihatan.
Itulah mengapa tim pelatih MU yakin van de Beek akan menunjukkan tajinya di musim depan.
Ingin Bertahan
Laporan itu juga mengklaim bahwa Van de Beek sendiri ingin melanjutkan karirnya di MU.
Ia kabarnya mulai bisa menyesuaikan diri dengan ritme tim. Sehingga ia yakin di musim depan ia bisa mendapatkan lebih banyak kesempatan bermain.
Selain itu, Van de Beek juga senang karena para pemain, pelatih dan fans terus mendukungnya. Sehingga ia semakin mantap bertahan.
Catatan Bagus
Van de Beek baru-baru ini membuat sebuah catatan yang bagus.
Ia mencatatkan assist pertamanya di EPL saat MU menang 3-1 melawan Burnley di akhir pekan kemarin.
(Sport Witness)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Meeting 14 Klub Premier League: Kompak Tolak European Super League!
Liga Inggris 20 April 2021, 22:55 -
Hasil Kongres UEFA: 55 Anggota Kompak Kutuk European Super League
Liga Champions 20 April 2021, 22:19 -
ESL Kian Meresahkan, Jordan Henderson Kumpulkan Para Kapten EPL
Liga Inggris 20 April 2021, 21:58 -
Manchester United Ikut ESL, Harry Maguire Damprat Ed Woodward
Liga Inggris 20 April 2021, 21:01 -
Real Madrid Indikasikan Tidak Pertahankan Sergio Ramos, Bakal Pindah ke MU?
Liga Inggris 20 April 2021, 20:40
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39