Murphy: Pogba Datang, Tugas Berat Menanti Mourinho
Editor Bolanet | 8 Agustus 2016 14:37
Menurut pandit BBC, Danny Murphy, sang manajer akan punya tugas untuk membuat Pogba mengeluarkan kemampuan terbaiknya secara maksimal di atas lapangan.
Pogba sendiri kabarnya akan memecahkan rekor transfer dunia dengan kedatangannya ke United dari Juventus, usai sempat pergi dari Old Trafford secara gratis pada 2012 silam.
Pogba jelas merupakan pemain yang amat disukai oleh Mourinho dan ia akan beradaptasi dengan sistemnya. Anda bisa katakan dari peran yang ia mainkan di Juve dan apa yang ia lakukan di Prancis, bahwa ia amat pandai beradaptasi, tutur Murphy pada BBC.
Tugas terbesar Mourinho adalah membuat Pogba memastikan bahwa ia sudah menggunakan semua kemampuannya. Bukannya ia harus menjadikan sang pemain matang begitu cepat, namun memang pemain satu ini punya banyak talenta, ada begitu banyak yang akan bisa ia lakukan. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Temukan Lampard dan Scholes Pada Diri Paul Pogba
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 23:46 -
Juventus Tetap Tangguh tanpa Pogba
Liga Italia 7 Agustus 2016, 23:23 -
Ternyata Ibrahimovic Bukan Pemain Arogan
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 23:05 -
Resmi: Juve Beri Pogba Lampu Hijau Untuk Tes Medis di MU
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 21:05 -
Mourinho Tantang MU Juara Premier League
Liga Inggris 7 Agustus 2016, 19:38
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18 -
Diinginkan MU dan Liverpool, Juventus Bersedia Lepas Kenan Yildiz?
Liga Italia 21 Maret 2025, 01:01 -
Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 00:52 -
Analisa Coach RD: Indonesia Kena Jebak Australia
Tim Nasional 21 Maret 2025, 00:41 -
Waduh, Thiago Motta Terancam Dipecat Juventus?
Liga Italia 21 Maret 2025, 00:40 -
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40