Murphy Kaget Chelsea Bayar Mahal untuk Alonso
Editor Bolanet | 2 September 2016 09:19
Sang bek kiri, yang sebelumnya menghabiskan karirnya di Bolton dan Sunderland, bergabung dengan The Blues kemarin setelah dibeli dengan harga 30 juta poundsterling, namun Murphy mengaku tak paham mengapa klub membayar begitu mahal untuk pemain Spanyol.
Menurut laporan yang diturunkan oleh BBC, Murphy mengatakan: Jermaine Jenas dan saya sempat bermain melawan Marcos Alonso ketika ia ada di Bolton dan Sunderland dan kami berdua terkejut dengan harganya sekarang.
Manajer Chelsea, Antonio Conte, amat ingin untuk mendatangkan bek baru sebelum bursa transfer ditutup. Selain Alonso, pria Italia itu juga sudah meminta klub mengeluarkan dana 32 juta poundsterling untuk membeli David Luiz dari PSG. [initial]
(bbc/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
David Luiz Datang, Conte Akan Singkirkan Zouma?
Liga Inggris 1 September 2016, 16:42 -
Marcos Alonso Ingin Jadi Bek Terbaik Dunia di Chelsea
Liga Inggris 1 September 2016, 15:51 -
Alonso: Premier League Lebih Menghibur dari Serie A
Liga Inggris 1 September 2016, 15:50 -
Alonso Sanjung Cahill dan Azpilicueta
Liga Inggris 1 September 2016, 15:48 -
Alonso Siap Bantu Conte dengan Formasi Tiga Bek
Liga Inggris 1 September 2016, 15:47
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39