MU Yakin De Gea Siap Comeback Lawan Liverpool
Editor Bolanet | 7 September 2015 14:49
De Gea akan melanjutkan karirnya di Old Trafford, usai gagal pindah ke Real Madrid musim panas ini.
Sunday Express mengatakan bahwa manajer Louis van Gaal mengharap De Gea untuk memainkan peran penting di United musim ini, usai sempat dibekukan posisinya terkait saga transfer Madrid, dan bisa jadi akan langsung dimainkan sebagai starter kala mereka melawan Liverpool.
Klub disebut amat terkesan dengan sikap sang kiper, meski ia hingga kini belum dimainkan sekalipun di United. Ia bahkan tetap setia memberikan tanda tangan dan foto bersama dengan para fans Setan Merah, serta tak buka suara terhadap kritik yang selama ini terus ditujukan padanya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
MU Disebut Kemahalan Beli Para Pemain Barunya
Liga Inggris 6 September 2015, 23:33 -
Hoddle: Rooney Satu di Antara Sedikit Pemain Kelas Dunia di Inggris
Piala Eropa 6 September 2015, 22:47 -
Ings Tak Sabar Cicipi Duel Kontra Manchester United
Liga Inggris 6 September 2015, 22:26 -
Ings Pede Liverpool Bisa Hajar MU
Liga Inggris 6 September 2015, 22:05 -
Moyes: Rooney Akan Sukses Sebagai Gelandang
Liga Inggris 6 September 2015, 20:53
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39