MU Tumbangkan Arsenal: Karena Fred, Gara-gara Fred, dan Semuanya Tentang Fred!

Asad Arifin | 3 Desember 2021 05:34
MU Tumbangkan Arsenal: Karena Fred, Gara-gara Fred, dan Semuanya Tentang Fred!
Fred (kiri) berusaha mengadang Emile Smith Rowe di laga Manchester United vs Arsenal di matchday 14 Premier League 2021-22 di Old Trafford, Jumat (03/12/2021) dini hari WIB. (c) AP Photo

Bola.net - Manchester United sukses menumbangkan Arsenal pada laga pekan ke-14 Premier League musim 2021/2022. Bermain di Old Trafford, Jumat (3/12/2021) dini hari WIB, Setan Merah menang dengan skor 3-2.

United tertinggal pada menit ke-13 dari gol Emile Smith Rowe. Tapi, setelah itu mereka mampu membalikkan kedudukan melalui gol yang dicetak Bruno Fernandes dan Cristiano Ronaldo. Namun, Arsenal membuat skor menjadi imbang 2-2 lewat gol Martin Odegaard.

Advertisement

United akhirnya memastikan raihan tiga poin lewat eksekusi penalti Ronaldo pada menit ke-70. Ronaldo jadi bintang lapangan pada duel United melawan Arsenal dengan dua golnya. Tapi, ada nama Fred yang aksinya sangat menentukan.

Fred melakukan aksi yang sangat vital bagi kawan dan lawan. Apa saja? Simak di bawah ini ya Bolaneters.

1 dari 13 halaman

Injak De Gea, Bikin Assist, Dapat Penalti

Fred mungkin akan menjadi kambing hitam jika United menelan kekalahan dari Arsenal. Sebab, Fred tanpa sengaja menginjak kaki David de Gea yang berujung pada gol Arsenal lewat aksi Smith Rowe. Fred membuat De Gea terkapar.

Tapi, Fred kemudian menjadi bintang pada menit-menit akhir babak pertama. Fred dengan jeli membelokkan umpan Jadon Sancho kea rah lari Bruno Fernandes. Fred pun mencatatkan namanya sebagai pemberi assist gol pertama United.

Fred kembali tampil sebagai penentu pada gol ketiga United. Fred yang coba menerima umpan dari Sancho ditekel Odegaard dari belakang. Awalnya, wasit tidak menunjuk titik putih. Tapi, VAR memutuskan penalti karena ada kontak.

Fred juga sempat menginisiasi serangan balik pada menit-menit akhir. Dia mengirim umpan penting pada Sancho. Tapi, peluang ini gagal dituntaskan dengan baik oleh Fernandes. Namun, United tetap menang atas Arsenal.

Simak juga reaksi fans United tentang aksi-aksi Fred di bawah ini ya Bolaneters.

4 dari 13 halaman

Semua tentang Fred

5 dari 13 halaman

Emang beda

6 dari 13 halaman

Terus perbaiki diri

7 dari 13 halaman

Mau apa Bang?

8 dari 13 halaman

Ya!

9 dari 13 halaman

Terima kasih

10 dari 13 halaman

Man of the Match

11 dari 13 halaman

Jangan lupa Dalot

12 dari 13 halaman

Fred nih Bos