MU Sudah Hubungi Agen Marquinhos
Editor Bolanet | 11 Februari 2015 11:43
Marquinhos dibeli PSG dengan harga 30 juta poundsterling di musim panas lalu dari AS Roma. Berusia 20 tahun, sang pemain masih belum jadi penggawa inti klub Paris, namun ia dianggap sebagai bek masa depan tim.
RMC lantas mengklaim bahwa PSG tidak ingin menjual pemain asal Brasil tersebut. Sebaliknya, mereka berencana untuk menawarkan kontrak baru, yang bakal sekaligus menghentikan rasa penasaran United.
Namun demikian, manajer Louis van Gaal kabarnya siap mengucurkan dana dalam jumlah besar untuk menggoyahkan keyakinan Marquinhos di bursa transfer musim panas mendatang. [initial]
Baca Juga:
- Hak Siar Melambung, CR7 dan Messi Bisa Hijrah ke Premier League
- Lihat Falcao, Redknapp Teringat Kegagalan Shevchenko
- Rooney Bersiap Sambut Imlek dengan Barongsai
- Tak Becus Mainkan Rooney, Van Gaal Dikecam Scholes
- Madrid Krisis, United & City Siap Tampung Ancelotti
- United Kirim Perwakilan Amati Dybala
- Scholes Sebut Reaksi 'Berlembar-lembar' Van Gaal Aneh
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic: Ganti Menara Eiffel Dengan Patung Zlatan
Liga Eropa Lain 10 Februari 2015, 16:28 -
Momen Ketika Ibrahimovic Berfoto Bersama 'Dirinya Sendiri'
Bolatainment 10 Februari 2015, 11:07 -
Manchester City Mulai Serius Dekati Simeone
Liga Inggris 10 Februari 2015, 05:57 -
Tak Tega Lihat Bocah Imut Ini Kedinginan, Thiago Silva Berikan Jaketnya
Open Play 9 Februari 2015, 14:26 -
Raiola: Matuidi Bisa Saja Pindah ke Manchester
Liga Inggris 9 Februari 2015, 02:34
LATEST UPDATE
-
Dani Pedrosa Jagokan Marc Marquez Tembus 100 Kemenangan di MotoGP Tahun Ini Juga
Otomotif 21 Maret 2025, 17:32 -
Andai Rajin Latihan, Eden Hazard Bisa Sehebat Ronaldo atau Messi!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 16:30 -
Tekanan di Pundak Patrick Kluivert Saat Timnas Indonesia Jumpa Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 16:23 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:59 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:58 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 21 Maret 2025, 15:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39