MU Siapkan Gaji 250 Ribu Pounds Per Pekan Untuk Ibrahimovic
Editor Bolanet | 25 Maret 2016 13:30
Kabar mengenai bakal hengkangnya Ibrahimovic dari PSG saat kontraknya habis akhir musim ini memang semakin kencang. Beberapa klub dari Italia, Inggris dan juga Tiongkok disebut tertarik mendatangkannya.
Dan seperti dilansir Daily Star, salah satu klub Premier League yang tertarik menggunakan jasa penyerang Swedia tersebut adalah Manchester United. Bahkan mereka siap memberikan gaji sebesar 250ribu per pekan dan kontrak dengan durasi dua tahun.
Laporan tersebut juga mengklaim bahwa Ibrahimovic adalah jawaban atas kebutuhan klub atas seorang pemain dengan nama besar. Apalagi mendatangkan mantan penyerang AC Milan itu tak membutuhkan biaya transfer karena kontraknya habis.
Namun Manchester United tak akan menjadi satu-satunya klub Premier League yang tertarik pada Ibrahimovic. Selain mereka, Arsenal juga dikabarkan tertarik untuk mendatangkan penyerang 34 tahun tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Varane Ultimatum Real Madrid, Ingin Gabung MU?
Liga Inggris 24 Maret 2016, 22:23 -
Cedera Schweinsteiger Bikin Frustasi
Piala Eropa 24 Maret 2016, 22:14 -
Liga Inggris 24 Maret 2016, 21:22
-
Manchester United Terdepan Kejar Wonderkid Feyenoord
Liga Inggris 24 Maret 2016, 20:41 -
Louis van Gaal Tak Masuk dalam Video Promosi MU
Liga Inggris 24 Maret 2016, 20:16
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39