MU Siap Telikung Chelsea Dalam Perburuan John Stones
Editor Bolanet | 19 November 2015 12:30
Stones telah sangat santer dikaitkan dengan kepindahannya ke Stamford Bridge pada musim panas lalu. Namun Everton mampu mempertahankannya sejauh ini.
Namun tampaknya pelatih Chelsea, Jose Mourinho belum menyerah untuk mendatangkan Stones dan ingin mendatangkannya pada Januari nanti. The Evening Standard mengklaim bahwa nama Stones menjadi salah satu nama yang disodorkan Mourinho kepada petinggi klub untuk bursa transfer musim dingin nanti.
Tapi kabar terbaru dari Telegraph menyebut bahwa Chelsea tak sendirian. Manchester United dikabarkan juga ngebet untuk mendatangkan Stones setelah pelatih Louis van Gaal terpikat dengan kemampuan pemain 21 tahun itu.
Surat kabar tersebut juga menyebut bahwa Manchester United siap memenuhi harga yang diminta Everton untuk Stones yang disebut-sebut mencapai 40 juta poundsterling.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kecepatan Lari Cuadrado Kejutkan Romero
Liga Inggris 18 November 2015, 21:34 -
Donati Sebut Mourinho Motivator Hebat
Liga Inggris 18 November 2015, 21:06 -
Van Ginkel Sedih Lihat Chelsea Terpuruk
Liga Inggris 18 November 2015, 20:16 -
Chelsea Juga Tertarik Rekrut Feghouli
Liga Inggris 18 November 2015, 19:02 -
Chelsea Pun Tertarik Servis Van Persie
Liga Inggris 18 November 2015, 13:59
LATEST UPDATE
-
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39