MU Segera Perpanjang Kontrak Ander Herrera
Asad Arifin | 3 November 2016 21:26
Bola.net - - Gelandang Ander Herrera dikabarkan akan segera mendapatkan kontrak baru dari Manchester United. Kontrak ini dikabarkan akan segera diumumkan dalam waktu beberapa pekan mendatang.
Herrera adalah pemain pertama yang diberi oleh MU pada rezim pelatih Luis van Gaal. Ia beli dari Athletic Bilbao dengan harga 37 juta euro.
Sempat diprediksi tidak akan mendapatkan tempat diskuat Jose Mourinho, pemain asal Spanyol ini justru mampu tampil apik. Ia menjadi salah satu pemain favorit fans MU dan juga andalan Mourinho di lini tengah.
Peran pentingnya ini, menurut Clubcall, telah membuat pihak MU berniat menyodorkan kontrak baru. Terlebih, MU memang punya opsi untuk mengekstensi kontrak Herrera selama satu musim.
Jika semula kontraknya akan pungkas pada tahun 2018, maka pemain 27 tahun akan tetap berada di Old Traffrod hingga tahun 2019 mendatang.
Herrera sejauh ini sudah tampil pada 12 laga di semua kompetisi pada era Mourinho. Ia memainkan peran baru sebagai gelandang bertahan. Beberapa waktu yang lalu ia juga mendapatkan panggilan dari timnas.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pengalaman MU Dinilai Bisa Redam Tekanan Fans Fenerbahce
Liga Eropa UEFA 2 November 2016, 20:59 -
Mourinho Bawa Mkhitaryan dan Jones ke Turki
Liga Eropa UEFA 2 November 2016, 18:26 -
Juan Mata Puji Rekrutan Baru Manchester United
Liga Inggris 2 November 2016, 15:00 -
Rooney Belum Gelar Negosiasi dengan Klub MLS
Liga Inggris 2 November 2016, 12:22 -
Ini Alasan Mourinho Tak Beri Rashford 90 Menit
Liga Inggris 2 November 2016, 10:49
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39