MU Resmi Pertahankan Juan Mata
Rero Rivaldi | 31 Januari 2018 07:00
Bola.net - - Manchester United memutuskan mengaktifkan klausul dalam kontrak Juan Mata, yang akan otomatis memperpanjang masa kerjanya di Old Trafford hingga Juni 2019.
Kontrak Mata sejatinya akan habis di akhir musim, namun Setan Merah memilih mengaktifkan opsi untuk mempertahankannya 12 bulan lagi.
Dan bos United, Jose Mourinho, yang menjual Mata ke United dari Chelsea di Januari 2014, berbicara soal pentingnya peran sang gelandang dalam rencananya di tim.
Mata sangat penting. Ketika saya tiba satu setengah tahun lalu, mereka bilang 'Mata dalam masalah', dan sekarang dia mendapat kontrak setahun lagi, tutur Mourinho menurut Goal International.
Dia seorang pemain yang penting bagi saya; pemain yang penting bagi klub; pemain yang penting untuk pemain lainnya.
Sebelumnya masa depan Mata disebut dalam tanda tanya besar usai klub memutuskan untuk merekrut Alexis Sanchez dari Inter Milan.
Gelandang Spanyol lantas diklaim tengah mempertimbangkan untuk kembali ke klub lamanya di La Liga, Valencia.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Tottenham Hotspur vs Manchester United 1 Februari 2018
Liga Inggris 30 Januari 2018, 16:00 -
Data dan Fakta Premier League: Tottenham vs Manchester United
Liga Inggris 30 Januari 2018, 15:59 -
Beckham: Ibrahimovic Tengah Bahagia di Manchester United
Liga Inggris 30 Januari 2018, 15:10 -
Kane Jadi Faktor Vital Penentu Sukses Inggris di Piala Dunia
Piala Dunia 30 Januari 2018, 14:50 -
Dikaitkan MU, Bintang Bundesliga Beri Kode Begini
Liga Eropa Lain 30 Januari 2018, 13:50
LATEST UPDATE
-
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39