MU Rela Kuras Kantong demi Jasa Harry Kane
Editor Bolanet | 1 November 2015 01:00
The Sun mengatakan United siap mengambil langkah maju terkait usaha mereka mendapatkan tanda tangan Kane dan siap mengeluarkan dana besar untuk memastikan ia bakal mendarat di Old Trafford.
United tahu bahwa mereka mungkin harus memecahkan rekor transfer Inggris untuk mendatangkan pemain Tottenham, namun Louis van Gaal juga amat ingin menambahkan daya dobrak di lini depan timnya.
United telah membulatkan tekad untuk membuat Kane menjadi salah satu pemain termahal di Premier League, dan Van Gaal akan senang menjadikan sang bomber sebagai alternatif tambahan untuk lini serang Setan Merah.
United bahkan dikabarkan sempat mendapat penolakan atas tawaran 40 juta pounds yang mereka ajukan di musim panas silam. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal: Rooney Selalu Ingin Cetak Gol
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 22:20 -
Thiago Silva Berharap Ronaldo Tolak MU dan Pilih PSG
Liga Eropa Lain 31 Oktober 2015, 22:12 -
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 22:00
-
Kontra Palace, Van Gaal Kembali Orbitkan Pemain Muda
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 21:35 -
Van Gaal Bakal Lakukan Apapun Demi Fans
Liga Inggris 31 Oktober 2015, 20:43
LATEST UPDATE
-
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55 -
Thomas Tuchel Coret 3 Pemain Jelang Laga Inggris vs Albania, Siapa Saja?
Piala Eropa 21 Maret 2025, 23:04 -
5 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Meledak Saat Menghadapi Bahrain
Tim Nasional 21 Maret 2025, 22:01 -
Manchester United Lagi Proses Transfer Striker Tajam Ligue 1 Ini
Liga Inggris 21 Maret 2025, 21:52
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39