MU Punya Tawaran Edan untuk Gareth Bale
Editor Bolanet | 28 Januari 2016 14:34
Setan Merah sudah lama mengincar bintang Real Madrid dan dikabarkan sempat menawar sang pemain dengan harga 100 juta poundsterling musim panas lalu.
Namun demikian, Bale disebut khawatir dengan krisis yang tengah terjadi di United, usai posisi Louis van Gaal terus menerus mendapat tekanan dari berbagai pihak tiap pekan.
Meski begitu, laporan terbaru yang dirilis oleh Don Balon mengatakan bahwa United siap melakukan segalanya untuk merekrut Bale. Disebutkan bahwa MU memiliki tawaran yang nilainya luar biasa besar untuk membawa Bale kembali ke Inggris - meski tidak disebutkan secara pasti berapa nilainya.
Bale sendiri bisa memanfaatkan ketertarikan yang muncul dari United untuk mendapat kenaikan gaji dari Madrid. Hal yang sama pernah dilakukan oleh Sergio Ramos, sebelum ia akhirnya mengikat kesepakatan baru dengan klub raksasa La Liga. [initial]
(db/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ronaldo Termahal Dunia, Bukan Bale
Liga Spanyol 27 Januari 2016, 14:41 -
Perez Tak Puas dengan Kinerja Sergio Ramos
Liga Spanyol 27 Januari 2016, 14:14 -
Manajemen Madrid Lebih Suka Messi Timbang Ronaldo
Liga Spanyol 27 Januari 2016, 11:50 -
Pau Lopez: Kami Akan Menang di Bernabeu
Liga Spanyol 27 Januari 2016, 11:38 -
Agen Bicarakan Rumor Bale ke MU
Liga Spanyol 27 Januari 2016, 10:21
LATEST UPDATE
-
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00 -
Diincar MU, Striker Eintracht Frankfurt Itu Siap Pindah Klub
Liga Inggris 22 Maret 2025, 20:28 -
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39