MU Minta Ramos dan Navas Masuk dalam Proposal Transfer De Gea
Editor Bolanet | 12 Juli 2015 00:10
- Real Madrid yang sangat berhasrat mendapatkan David de Gea terus dipermainkan Manchester United. Terkini, MU dilaporkan menuntut agar Madrid menyerahkan dua pemainnya, Sergio Ramos dan Keylor Navas jika mereka menginginkan De Gea.
Mirror Football mengklaim pihak United tidak pernah merasa tertekan dalam saga transfer De Gea. Permintaan dua pemain dalam transfer ini dikatakan merupakan strategi Ed Woodward agar pemain terbaiknya tersebut tetap bertahan di Old Trafford.
Meski demikian, pihak Real Madrid diyakini masih meyakini akan melabuhkan De Gea ke Santiago Bernabeu musim panas ini. Adapun tentang permintaan dari pihak MU, Madrid diprediksi tak akan memenuhi permintaan tersebut.
Sementara itu, De Gea saat ini sedang bersama pasukan The Red Devils dan sedang mempersiapkan perjalanan ke US. Kiper 24 tahun tersebut telah berada Carrington sejak awal pekan ini. [initial]
(mir/shd)
Mirror Football mengklaim pihak United tidak pernah merasa tertekan dalam saga transfer De Gea. Permintaan dua pemain dalam transfer ini dikatakan merupakan strategi Ed Woodward agar pemain terbaiknya tersebut tetap bertahan di Old Trafford.
Meski demikian, pihak Real Madrid diyakini masih meyakini akan melabuhkan De Gea ke Santiago Bernabeu musim panas ini. Adapun tentang permintaan dari pihak MU, Madrid diprediksi tak akan memenuhi permintaan tersebut.
Sementara itu, De Gea saat ini sedang bersama pasukan The Red Devils dan sedang mempersiapkan perjalanan ke US. Kiper 24 tahun tersebut telah berada Carrington sejak awal pekan ini. [initial]
(mir/shd)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Hal Yang Perlu Diketahui Tentang Bastian Schweinsteiger
Editorial 11 Juli 2015, 23:21 -
'Schweinsteiger Akan Berikan Kejayaan Bagi United'
Liga Inggris 11 Juli 2015, 23:05 -
Carragher Tak Sabar Nantikan Duet Schweinsteiger-Carrick di MU
Liga Inggris 11 Juli 2015, 23:03 -
Parade Gol Cantik Bastian Schweinsteiger Di Bayern Munchen
Liga Eropa Lain 11 Juli 2015, 21:42 -
Schweinsteiger Segera Jalani Tes Medis di United
Liga Inggris 11 Juli 2015, 20:51
LATEST UPDATE
-
Semangat Menggelora! Justin Hubner Tegaskan Tidak Takut Hadapi Bahrain
Tim Nasional 23 Maret 2025, 18:10
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39